Yuk explore
Lighting Tunnel
Kalau Anda pecinta foto dan selfie, maka MNP Lovers wajib untuk mengabadikan momen seru di lighting tunel di Malang Night Paradise. Dengan gemerlap lampu-lampu yang mengikuti alunan musik, pastinya membuat foto anda dengan orang terkasih menjadi keren. Pertama dan satu-satunya yang ada di Indonesia.